Cat Velg CBR 150 R Warna Silver

Daftar Isi


Assalamu’alaikum.
Kembali lagi pada artikel kami, kali ini kita akan melihat hasil pengecatan dari velg Honda CBR 150 R yang telah dicat pada salah satu bengkel profesional di Kota Bandung.


Nah sob artikel ini mungkin akan sangat berguna bagi kalian yang tengah mencari inspirasi mengenai warna velg dari Honda CBR 150 R.

CBR 150 R yang kita maksud adalah CBR 150 R Facelift ya sob, jadi merupakan CBR 150 R yang saat ini masih diproduksi oleh Astra Honda Motor.

Velg dari CBR 150 R ini awalnya berwarna hitam doff, dan kebetulan karena pemiliknya merasa bosan maka velg pun dicoba untuk dicat ulang dengan warna silver atau boleh kita sebut juga abu-abu gelap.

Awalnya sang pemilik juga kefikiran untuk mengaplikasikan velg warna emas atau gold.  Namun karena velg dengan warna emas sekarang sudah mainstream dan bahkan dijadikan warna velg standar pada salah satu jenis motor di pabrikan Yamaha, jadinya niat untuk mengganti warna velg dengan warna emas pun ia urungkan.

Setelah mantap memilih warna silver, akhirnya CBR 150 R warna hitamnya pun ia percayakan pada salah satu bengkel pengecatan velg di Kota Bandung.

Kurang lebih selama 3 jam proses pengecatan dan pengeringan berlangsung. Dan hasilnya bagaimana? Yuk simak saja gambar di bawah ini.

Cat Velg CBR 150 R Warna Silver


Baca Juga: Pasang Stang Jepit Bpro Pada Honda CBR 150

Cat Velg CBR 150 R Warna Silver


Nah bagaimana sob? Cukup ciamik dan maching kan dengan warna bodi motor yang didominasi dengan warna hitam dan silver atau abu-abu tersebut?

Nah artikel ini kami cukupkan sampai di sini. Akhir kata semoga bermanfaat dan sampai jumpa.
Wassalamu’alaikum.

Irvan, S.E.
Irvan, S.E. Hallo, Saya Irvan, Saya adalah blogger yang sudah aktif menulis mengenai seluk-beluk permotoran sejak tahun 2019 dan sekarang merambah ke permobilan. Saya adalah lulusan SMK Otomotif di tahun 2015 dan lulus sebagai Sarjana Ekonomi di tahun 2019.

  Ikuti Kami di  -Google News-

 ⚠  Iklan  ⚠ 

 ⚠  Iklan  ⚠ 
 ⚠  Iklan  ⚠ 

Suka dengan artikel Satupiston.com? Jangan lupa subscribe kami di Youtube :)